Recent Posts

Contributors

Kapolres Pangkep: Pemilu Damai Dan Bermartabat.

Minggu, 16 September 2018




desakunews.id - Pangkep, Kapolres Pangkep AKBP.Tulus Sinaga, menegaskan, Pemilu yg akan datang harus berlangsung baik dan bermartabat serta menjunjung nilai nilai persahabatan,Jangan menghalalkan segala cara apalagi menjelek jelekkan orang lain untuk mencapai tujuan, Apa artinya kemenangan jika mengorbankan orang lain atau Pangkep ini,Tegasnya.
Ditambahkan Tulus, Seluruh stakholder,masyarakat, Awak media dan semua pihak harus menjaga keamanan dan ketertiban agar Pangkep senantiasa aman dan sejuk.
Kepada penyelenggara pemilu diserukan agar menempatkan diri pada yg seharusnya tidak ada keberpihakan dan TNI Polri harus menjadi jaminan yg baik melalui netralitas.
Pernyataan Kapolres Pangkep AKBP.Tulus Sinaga, tentang pentingnya pentingnya menjaga Pemilu yg baik dan bertabat disampaikan pada acara Deklarasi Pemilu Damai, Ahad 16 September 2018 di lapangan Alun Alun Citra Mas Pangkep.
Turut hadir pada acara tersebut,Wakil Bupati Pangkep H.Syahban Sammana,SH. Kapolres beserta jajaran,TNI,KPU,Bawaslu,Sekda Pangkep,Ketua Partai,Caleg. dll.
(Muin).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar